07 Mei 2009

Menikmati Episode Hidup

SUDAHKAH ANDA MENIKMATI EPISODE HIDUP
Pastilah setiap manusia yang hidup di dunia ini akan melalui aneka episode hidup yang telah di tetapkan Nya. Terkadang ada episode yang membahagiakan dan adapula yang meyedihkan. Dalam hidup ini keduanya episode itu datang silih berganti.


Contoh-contoh sebagian episode hidup ini:
  1. Menikmati Episode Sakit (baik Lahiriah maupun Bathiniah)
  2. Menikmati Episode Menunggu Jodoh
  3. Menikmati Episode Mencari Kerja
  4. Menikmati Episode Jadi Bawahan
  5. Menikmati episode Belum Punya Rumah
Contoh Episode jabatan untuk S3 di Suralaya :
  1. Menikmati Episode jadi Teknisi
  2. Menikmati Episode jadi Supervisor
  3. Menikmati Episode jadi Ahli muda
  4. Menikmati Episode jadi Supervisor Senior
  5. Menikmati Episode jadi Ahli Madya
  6. Menikmati Episode jadi pegawai tugas karya
  7. Menikmati Episode menunggu jadi manajer (buat yang di labuhan)
Akhirnya kita harus sadar betul bahwa suatu apapun yang di berikan kepada manusia adalah kenikmatan hidup di dunia, Dan hanya bekal Ilmu dan keImanan kepada Allah semata, yang dapat nikamtnya hidup (beribadah) kepada-Nya.
Jadi nikmatilah Episode hidup ini dengan TAWAKAL, jangan lupa bekali juaga dengan kesempurnaan ber-IKHTIAR, maka kita akan dapat meraih yang di mimpikan, dan mendapatkan KENIKMATAN SESUNGGUHNYA......(penulis)

4 komentar:

  1. Buat teman kita yang di Labuhan NIKAMTILAH Episode di labuhan, semoga apa yang di inginkan akan tercapai.....

    BalasHapus
  2. Semua Episode itu sudah digariskan Oleh Allah S.W.T, dan tidak ada yg dpt merubahnya, maka...jalanilah setiap episode yg diberikan Oleh Allah kepada kita, mudah2an kita termasuk orang2 yg Taqwa.

    BalasHapus
  3. Alhamdulillah kami di Labuan baik baik saja, kami sedang menjalani episode bekerja di Labuan, Kami sedang menjalani episode hidup jauh dari keluarga kadang seminggu sekali ketemu kadang 2 kali, kami sedang menjalani episode yang tidak tentu, kami sedang menjalani episode mendapat SPPD terus terusan, Kami sedang menjalani menunggu episode berikutnya.....

    BalasHapus
  4. Semoga gaya pakaian penulis seperti sebenarnya apa pada dirinya...meskipun menjalani episode apasaja tetap pakaianya tidak lepas....setujuuu.

    BalasHapus

isi di bawah sini...komentar anda : menggunakan anonimous atau menggunakan web anda contoh www.suralaya.com